Brankas Chubbsafes Cobra Executive MK II

Brankas Chubbsafes Cobra Executive MK II

Brankas adalah alat penting untuk melindungi barang berharga dan dokumen penting dari pencurian, kebakaran, dan bencana alam. Salah satu merek yang terkenal dalam industri ini adalah Chubbsafes. Chubbsafes dikenal karena nama yang sudah mendunia, desain brankas yang kokoh dan sistem keamanan yang canggih serta bersertifikat Eropa. Salah satu produk unggulan mereka adalah Chubbsafes Cobra Executive MK II.

Brankas Chubbsafes Cobra Executive MK II adalah brankas premium yang dirancang dengan standar keamanan tinggi dan fungsionalitas yang optimal. Berikut ini adalah beberapa fitur yang membuat Chubbsafes Cobra Executive MK II menjadi pilihan ideal :

Konstruksi yang Kokoh : Brankas ini dibangun dengan bahan-bahan berkualitas tinggi dan dirancang untuk tahan terhadap serangan fisik dan teknik pembobolan. Material pengisi anti-pembakaran pada brankas ini juga memberikan perlindungan ekstra terhadap kebakaran.

Sistem Kunci Ganda : Cobra Executive dilengkapi dengan sistem kunci ganda yang memastikan keamanan maksimal. Sistem ini terdiri dari kunci kombinasi putar 3 roda dan kunci manual yang memberikan perlindungan ganda.

Perlindungan terhadap Serangan Pengeboran : Brankas ini dilengkapi dengan lapisan baja keras yang melindungi terhadap serangan pengeboran. Sistem penguncian Slot bundar dan mekanisme pintu dirancang secara khusus untuk mencegah akses yang tidak sah.

Interior yang Dirancang dengan Baik : Chubbsafes Cobra Executive MK II memiliki interior yang minimalis serta elegan dengan laci dan rak yang dapat disesuaikan. Ini memungkinkan Anda untuk mengatur dan menyimpan berbagai jenis barang berharga dengan rapi dan terorganisir.

Brankas Chubbsafes Cobra Executive MK II merupakan pilihan yang cerdas bagi individu atau bisnis yang membutuhkan brankas dengan keamanan tinggi dan fungsionalitas yang luar biasa. Dengan kombinasi fitur-fitur keamanan yang canggih dan desain yang elegan, brankas ini memberikan perlindungan optimal untuk barang berharga Anda.

Menggunakan brankas Chubbsafes Cobra Executive MK II memberikan Anda kedamaian pikiran, mengetahui bahwa barang berharga Anda nyaman, aman dan terlindungi. Tetapi penting untuk diingat bahwa memilih brankas yang tepat memerlukan evaluasi kebutuhan dan konsultasi dengan ahli Brankas yang sudah berpengalaman.

Spesifikasi Brankas Chubb Cobra Executive MK II 2023

Pentingkah Brankas ?

Pentingkah Brankas?

Pentingkah Brankas?

Kali ini kita bahas kenapa brankas itu penting.
Sudah banyak kejadian penyimpanan barang berharga, terutama uang yang berujung dengan kemalangan. Paling banyak adalah dimana saat kita menyimpan uang, uang kita malah dimakan rayap. Belum lagi kejadian kebakaran yang melahap barang simpanan kita terutama uang dan juga sertifikat sertifikat penting dan berharga.
Dari berbagai kejadian diatas, untuk itu saya mencoba meng edukasi mengenai pentingnya brankas. Mungkin brankas menurut sebagian masyarakat masih merupakan kebutuhan tersier, namun dengan melihat fungsi / kegunaan brankas, serta mengingat banyaknya kejadian rusak dan hilangnya aset / barang berharga, maka brankas menjadi kebutuhan yang wajib dimiliki untuk semua kalangan.
Apakah semua kalangan bisa memiliki brankas?
Yap, tentu Saja, karena brankas memiliki berbagai merk, jenis dan ukuran. Mulai dari brankas kecil hingga brankas besar. Mulai brankas harga murah sampai yang paling mahal. Semua disesuaikan dengan kebutuhan dan budget.
Jadi, sejauh ini kita tau pentingnya brankas?
tentu penting, dibanding harga brankas, kegunaan dari brankas untuk penyimpanan barang berharga kita jauh lebih mahal harganya.
Brankas mejadi solusi barang berharga atau uang kita aman dari bahaya rayap, kebakaran dan pencurian atau pembongkaran paksa.
Jadi, tunggu apalagi?
Segera miliki brankas yang sesuai dengan kebutuhan anda.
Anda bisa menghubungi kami untuk kebutuhan brankas anda.
Kami menyediakan brankas uang, brankas dokumen, brankas kecil, brankas besar, brankas murah dan brankas high level dengan tingkat keamanan tertinggi level eropa.